Pendampingan Pertanian Babinsa Koramil 0824/27 Jombang, Dukung Percepatan Tanam

    Pendampingan Pertanian Babinsa Koramil 0824/27 Jombang, Dukung Percepatan Tanam

    JEMBER – Dalam pendampingan pertanian Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember, Babinsa Koramil 0824/27 Jombang melakukan pendampingan percepatan tanam manual, terhadap lahan milik Sumardi seluas sekitar satu hektar dengan tanaman padi. Pada Selasa 23/04/2024.

     Pendampingan dilakukan dilahan milik Sumardi tersebut yang berlokasi di Babinsa Desa Ngampelrejo Kecamatan Jombang Kabupaten Jember, oleh Babinsa Sertu Sularto.

    Kegiatan pendampingan pertanian tersebut merupakan bagian dari implementasi kerjasama Kementrian Pertanian RI dengan Panglima TNI, terkait penguatan ketahanan Pangan dalam mengantisipasi krisis pangan akibat el nino yang mempengaruhi penurunan produksi pertanian.

    Danramil 0824/27 Jombang Kapten Inf Pranoto dalam wawancaranya membenarkan adanya kegiatan pendampingan pertanian tersebut, seluruh Babinsa saya perintahkan untuk aktif melakukan pendampingan pertanian diwilayah desanya masing-masing , dalam mendukung penguatan ketahanan pangan dengan peningkatan produksi pertanian.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, menyampaikan apresiasinya kepada jajaran yang telah eksis melakukan pendampingan pertanian, apalagi Kabupaten Jember sebagai salah satu daerah lumbung pangan, sehingga peningkatan produksi pertanian di Kabupaten Jember akan mendukung penguatan ketersediaan pangan di Provinsi Jawa Timur. Jelasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Safari Ramadhan Babinsa Koramil 0824/27...

    Artikel Berikutnya

    Danramil 0824/27 Jombang  Hadiri SLPHP Skala...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah
    Koramil 0824/27 Jombang Dukung Kreativitas Anak-Anak Lewat Lomba Mewarnai PAUD dan TK Desa Padomasan
    Musdes Desa Padomasan Sepakati Perubahan RPJMDes 2023-2029, Babinsa  Koramil 0824/27 Jombang Hadir Kawal Pembangunan Desa
    Danramil 0824/27 Jombang Berangkatkan Karnaval Budaya Desa Wringinagung, Semarak HUT Ke 79 RI
    Personel Koramil 0824/27 Jombang Lepas Start  Gerak Jalan Tingkat SD Desa Wringinagung Semarak HUT RI Ke 79
    TNI Harus Terjaga Kesehatannya, Puskesmas Beri Pelayanan Pemeriksaan Kesehatan Gratis kepada Personel Koramil 0824/27 Jombang
    Koramil 0824/27 Jombang Dukung Kreativitas Anak-Anak Lewat Lomba Mewarnai PAUD dan TK Desa Padomasan
    Musdes Desa Padomasan Sepakati Perubahan RPJMDes 2023-2029, Babinsa  Koramil 0824/27 Jombang Hadir Kawal Pembangunan Desa
    Danramil 0824/27 Jombang Berangkatkan Karnaval Budaya Desa Wringinagung, Semarak HUT Ke 79 RI
    Personel Koramil 0824/27 Jombang Lepas Start  Gerak Jalan Tingkat SD Desa Wringinagung Semarak HUT RI Ke 79
    TNI Harus Terjaga Kesehatannya, Puskesmas Beri Pelayanan Pemeriksaan Kesehatan Gratis kepada Personel Koramil 0824/27 Jombang
    Musdes Desa Padomasan Sepakati Perubahan RPJMDes 2023-2029, Babinsa  Koramil 0824/27 Jombang Hadir Kawal Pembangunan Desa
    85 Siswa SDN Wringinagung 04 Terima Imunisasi Polio, Babinsa bersama Tiga Pilar Desa lakukan Pendampingan
    Danramil 0824/27 Jombang  Hadiri SLPHP Skala Luas Bersama Dinas Pertanian Provinsi Jawa Timur dan Gapoktan Desa Jombang
    Personel Koramil 0824/27 Jombang Lepas Start  Gerak Jalan Tingkat SD Desa Wringinagung Semarak HUT RI Ke 79
    Pendampingan Pertanian Babinsa Koramil 0824/27 Jombang, Dukung Percepatan Tanam

    Ikuti Kami